
Data Science Workshop
Begin Your Data Science Journey to Make Smart Decisions!
Online | 5 pertemuan | Dapatkan sertifikat
✅ Intensive Data Science training only for 5 days
✅ Live mentoring session
✅ Projects and portfolios
✅ Free access to modules
Begin Your Data Science Journey to Make Smart Decisions!
.jpg)
Kenapa Data Science?
Mempelajari Data Science akan berguna bagi kamu yang pekerja full-time,
part-time, maupun freelance. Namun kenapa kamu harus memdalami skill ini?
Prospek Karir
Data Scientist merupakan salah satu karir dengan prospek besar. Saat ini ada 1,000+ lowongan Data Scientist yang dibuka.
High Salary
Bidang ini juga memiliki gaji yang kompetitif dengan range Rp 8.000.000 -15.000.000 per bulan untuk entry level.
High Demand Skill
Karir di bidang lain juga memerlukan pemahaman data, dari bidang Digital Marketing, Business Analyst, IT, dsb.
What You'll Learn
Di program ini, kamu akan belajar dari Arifian Saputra (Head of AI Development di IL, Ex-IBM Academy Instructor) dengan metode yang terstruktur dan mudah dipahami, cocok banget untuk pemula!
🧑💻 Data Science & Python for Data Fundamental
-
Apa itu Data Science?
-
Workflow Data Science (EDA, Modeling, Deployment)
-
Python dasar untuk Data Science
📊 Basic Statistics & Introduction to Basic Machine Learning
-
Statistik Deskriptif
-
Korelasi & Distribusi
-
Pengenalan Machine Learning (Supervised vs Unsupervised)
✍️ Data Cleaning & Visualization
-
Data Cleaning: Handling missing values, outliers, duplicates
-
Data Wrangling: Grouping, filtering, aggregation
-
Data Visualization dengan Matplotlib & Seaborn
🔍 Mini Capstone Project - EDA & Model Training
-
Memilih dataset untuk project
-
EDA (Cleaning & Visualization)
-
Split data & melatih model ML sederhana)